Bidang Kajian Utama Transportasi (BKU Transportasi) memiliki 4 orang anggota yang terdiri dari satu orang Guru Besar, satu orang Lektor Kepala, satu orang Lektor, dan satu orang Asisten Ahli. Berikut ini anggota BKU Transportasi:

1. Prof. Dr. Ir. Erika Buchari, M.Sc

2. Dr. Eng. Ir. Joni Arliansyah, M.T.

3. Dr. Melawaty Agustien, S.Si., M.T.

4. Dr. Edi Kadarsa, S.T., M.T.

Kegiatan penelitian BKU Transportasi meliputi topik dengan cakupan yang luas, yaitu Multi Moda Transportation, Sustainable Transportation, Green Infrastructure, dan Smart Transportation.

 

 

Go to top
JSN Boot template designed by JoomlaShine.com